Category Archives: Word

Menandai Perubahan (Markup) di Dokumen Word Secara Otomatis

Ketika mereview dokumen Word, ada kalanya Anda ingin mengetahui perubahan apa yang telah ditambahkan di dokumen Word dari file Word sebelumnya. Fitur ini juga sangat berguna ketika Anda bekerja dengan tim Anda untuk menandai tambahan atau pengurangan data apa yang dilakukan rekan kerja Anda, dari file sebelumnya. Untuk memberikan Markup atau tanda perubahan data di… Read More »

Melacak Revisi Teks, Gambar atau Objek di Dokumen Word

Anda dapat melacak apakah suatu dokumen ada penambahan teks, gambar atau objek di Word menggunakan Reviewing Pane. Dengan Reviewing Pane Anda hanya dapat melacak tambahan data, bukan melacak data yang dihapus. Jika Anda ingin menandai semua perubahan (termasuk tambahan data dan data yang dihapus) bisa baca artikel berikut: Menandai perubahan di dokumen Word. Untuk melacak… Read More »

Mengoreksi Kesalahan Penulisan Secara Otomatis di Word

Bagi Anda yang sering mengerjakan laporan, tentu salah ketik merupakan hal yang wajar dilakukan. Anda dapat meminimalisasi kesalahan penulisan di Word secara otomatis dengan melakukan beberapa konfigurasi, agar kerja Anda menjadi lebih efektif. Agar Word dapat mengoreksi tulisan Anda secara otomatis saat Anda mengetik, maka Anda perlu melakukan konfigurasi sebagai berikut: Masuk ke tab File… Read More »

Menggunakan Navigation Pane untuk Menelusuri Dokumen

Anda dapat menggunakan fitur Word yang namanya Navigation Pane. Dengan fitur ini Anda dapat mengakses dokumen dengan lebih cepat: seperti akses berdasarkan Header dokumen pada halaman tertentu, mengakses salah satu halaman berdasarkan urutan halaman, serta mengakses halaman berdasarkan hasil pencarian teks. Untuk menggunakan Navigation Pane, caranya masuk ke tab View > klik Navigation Pane Setelah… Read More »

Mengecek Dokumen Word Sebelum Berbagi Dokumen

Adakalanya Anda ingin menghilangkan data-data yang tidak diperlukan atau yang sifatnya personal yang seharusnya tidak dibagikan ke rekan bisnis Anda misalnya. Anda bisa mengecek dokumen Word sebelum dibagikan, dengan cara yang efisien dengan menggunakan fitur Inspect Document di Word. Untuk melakukan pengecekan dengan Inspect Document, caranya: Klik File > Info > Check for Issues >… Read More »

Menerima atau Menolak Perubahan yang Ditandai di Word

Setelah menandai perubahan (baca juga: menandai perubahan di dokumen Word), pada saat dokumen direview, Anda dapat menerima (mengakomodir) atau menolak perubahan yang telah ditandai di dokumen Word. Untuk menerima (accept) atau menolak (reject) perubahan dokumen, caranya: Pada tab Review, pastikan Anda memilih All Markup di grup Tracking, agar teks yang Anda rubah atau edit terlihat.… Read More »

Menambah, Mengedit, Menghapus Teks di Microsoft Word

Bekerja dengan teks di MS Word hampir dapat dilakukan oleh semua orang, Anda bisa langsung mengetikkan teks di halaman Microsoft Word dimulai di mana posisi kursor Anda berada. Meskipun mudah digunakan, Ada fitur-fitur khusus pada MS Word yang perlu diketahui, agar Anda dapat bekerja secara maksimal. Memasukkan Teks di Microsoft Word Untuk memasukkan teks di… Read More »

Membandingkan Dua Dokumen Word Secara Berdampingan

Anda dapat membandingkan dua dokumen Microsoft Word secara berdampingan untuk melihat perbedaan karakter, teks atau objek di dalamnya. Untuk membandingkan dua dokumen secara berdampingan di Microsoft Word, caranya: Buka terlebih dulu dua dokumen yang ingin Anda bandingkan. Setelah itu, pada salah satu dokumen, masuk ke tab View > klik View Side by Side Selanjutnya secara… Read More »

Mengenal Tampilan dan Navigasi Microsoft Word

Untuk membuka aplikasi Word, Anda bisa membukanya melalui menu Start atau membuka file Word secara langsung dengan klik 2x file pada folder di komputer Anda. Setelah Anda mengklik icon Word di menu Start atau melalui Taskbar akan muncul tampilan seperti pada gambar berikut: Anda bisa membuka lembar baru dengan meng-klik Blank document atau membuka file… Read More »

Menjalankan Microsoft Word Pertamakali

Microsoft Word merupakan aplikasi pengolahan kata yang dapat disertai gambar dan data lainnya sehingga dapat menjadi sebuah paragraf, artikel, laporan, makalah, proposal, data pribadi atau bisnis atau pun buku elektronik di komputer berbasis Windows. Mengetikkan kata-kata di Microsoft Word sangatlah mudah, namun bagaimana berkerja dengan efisien sehingga menghasilkan laporan yang rapih dan sesuai kebutuhan memerlukan… Read More »